Logika Matematika

Standar Kompetensi

Menerapkan logika matematika dalam pemecahan masalah yang berkaitan dengan pernyataan majemuk dan pernyataan berkuantor

1.      Kompetensi Dasar  1 : Mendeskripsikan ingkaran, konjungsi, disjungsi, implikasi biimplikasi dan ingkarannya

Negasi (Ingkaran)
            Negasi adalah pengingkaran terhadap nilai kebenaran suatu pernyataan. ~ p : tidak p
Tabel kebenaran negasi











Kompetensi Dasar 2.  Mendeskripsikan konvers, invers dan kontraposisi
1)      Konjungsi adalah penggabungan dua pernyataan atau lebih dengan operator “dan”.
Ù q : p dan q
2)      Disjungsi adalah penggabungan dua pernyataan atau lebih dengan operator “atau”.
Ú q : p atau q
3)      Implikasi adalah penggabungan dua pernyataan dengan operator “Jika …, maka …”.
Þ q : Jika p maka q
4)      Biimplikasi adalah penggabungan dua pernyataan dengan operator “.. jika dan hanya jika ..”
Û q : p jika dan hanya jika q















Konvers, Invers, dan Kontraposisi
Bila terdapat bentuk implikasi Þ q, maka diperoleh tiga pengembangannya sebagai berikut:






Kesimpulan yang dapat diambil adalah:
1) invers adalah negasi dari implikasi
2) konvers adalah kebalikan dari implikasi
3) kontraposisi adalah implikasi yang dibalik dan dinegasi


Kompetensi Dasar 3 : Menerapkan modus ponens, modus Tolles dan prinsip silogisme dalam menarik kesimpulan